Bagikan

Tampil cantik ala Bohemian Style

Diupload pada 14 September 2017, 04:34 AM Smart Life
Tampil cantik ala Bohemian Style

Smart Mom ada yang tahu dengan Bohemian Style? Gaya busana kaya motif dan warna yang cukup digemari pada era 60-an. Walaupun begitu, style tersebut masih cocok dan banyak yang menggemarinya hingga sekarang lho Smart Mom.

 

Apa Smart Mom juga ingin mencobanya? Ikuti tips berikut ini yuk!

 1. Rok panjang

Rok panjang adalah salah satu unsur utama gaya Bohemian. Rok bermotif yang disandingkan dengan atasan polos atau rok polos dengan atasan bermotif bisa menjadi pilihan

2. Sepatu boot

Sepatu boots juga menjadi unsur penting buat kamu yang ingin tampil ala Bohemian. Selain itu, kamu juga bisa menambahkan aksesoris topi floppy dan bundar yang tidak terlalu lebar.

3. Gaun panjang bermotif

Gaun panjang yang longgar dengan corak geometris maupun alami seperti bunga atau bermotif dengan campuran banyak warna akan terlihat pas

4. Cardigan

Cardigan akan menjadi pemanis buat kamu yang ingin tampil Bohemian dengan pakaian berpotongan longgar dan panjang.

5. Scarf

Scarf sangat cocok sebagai pelengkap saat kamu menggunakan gaun panjang saja, tapi ingat, jangan sampai corak dan warnanya bertabrakan dengan gaun kamu yaa J


Kami menggunakan cookies untuk meningkatkan pengalaman Anda pada situs web kami, mempersonalisasi konten dan iklan, serta untuk menganalisis lalu lintas kami. Kami juga membagikan informasi tentang penggunaan Anda atas situs web kami dengan mitra periklanan dan analitik kami, yang dapat menggabungkannya dengan informasi lain yang telah Anda berikan kepada mereka atau yang telah mereka kumpulkan dari penggunaan Anda atas layanan mereka. Anda dapat menonaktifkan ini dengan mengubah pengaturan browser Anda, tetapi ini dapat memengaruhi fungsi situs web.

Dengan menggunakan situs web kami dan mengklik Accept, Anda menyetujui penggunaan cookies dan informasi pribadi sebagaimana diatur dalam Kebijakan Cookie kami.

Tolak Cookies Terima Cookies